Banyak orang berpikir bahwa mencintai seseorang berarti menemukan orang yang sempurna dan mencintainya. Tidak, justru cinta adalah belajar melihat ketidaksempurnaan dengan cara yang sempurna. Mencintai dengan sempurna akan membantu Anda bertahan melewati segala rintangan yang ada.
David “Awie” dan Felicia “Fen” Soong pertama kali bertemu di Singapura pada tahun 1994. Tujuh tahun kemudian mereka bertemu kembali di Jakarta. Saat itulah Awie mengetahui bahwa ia suka menghabiskan waktu bersama Fen dan ia ingin menghabiskan sisa hidup bersama Fen.
Pada akhir tahun 2003, Awie melamar Fen di bawah pohon Ginko di Jepang. Kenangan indah menjadi momen yang sempurna yang tidak terlupakan untuk Fen. Pada Maret 2014 lalu, keduanya merayakan ulang tahun pernikahan mereka yang kesepuluh di Bali. Kisah cinta Awie dan Fen membuat kita percaya bahwa “Happily Ever After”itu ada.
Meskipun sudah menikah lebih dari sepuluh tahun, Awie dan Fen selalu bersama dan tidak dapat berpisah walaupun sebentar saja. Mereka sangat menikmati perjalanan kehidupan yang mereka lalui, membangun keluarga dan juga karir. Setiap momen tersebut tersimpan jelas dalam memori dan karya fotografi mereka.
Anda tentu juga memiliki beragam kenangan indah bersama pasangan bukan? Abadikan momen tersebut dan cetak magnet dengan foto Andabersama pasangan. Printerous akan membantu mengabadikan kenangan indah Anda dengan mencetak foto Anda pada bantal, atau canvas.
Printerous adalah sebuah Personalized Gifts, Arts dan Photo Printing Company yang siap membantu mengabadikan momen istimewa Anda dengan lebih bermakna. Kunjungi langsung website Printerous.com untuk melakukan pemesanan. Untuk saat ini, Printerous hanya bisa diakses melalui komputer. Jadi nyalakan komputer Anda dan siapkan memori indah yang ingin Anda abadikan.
0 Response to " Mencintai Adalah Belajar Melihat Ketidaksempurnaan "
Posting Komentar